Langkah 1: Tentukan posisi anda
Pertama, anda perlu menentukan parameter kontrak. Berikut adalah hal yang perlu anda pertimbangkan.Pilih jenis kontrak
- Naik/Turun – analisa market akan naik atau turun dari level terkini.
- Lebih Tinggi/Rendah – analisa market akan berakhir lebih tinggi atau lebih rendah dari target harga.
- Menyentuh/Tidak – menganalisa apakah market akan menyentuh atau tidak target harga.
- Di Dalam/Ke Luar – analisa market akan bergerak tetap di dalam atau bergerak ke luar dua target harga.
Pilih market dasar
- Mata uang – trading pasangan FX utama.
- Index saham – trading pada bursa saham utama dunia.
- Komoditas – trading komoditas utama seperti emas dan minyak.
- Random Index – trading pada random index Binary.com.
Pilih durasi
- Anda dapat menentukan lama kontrak, dari 10 detik hingga 365 hari.
- Namun anda tidak perlu menunggu hingga kontrak berakhir. Anda dapat menjual kontrak jangka panjang kapan saja untuk memperoleh keuntungan dari perubahan kondisi market.
Pilih batasan
- Batasan yang anda pilih akan menentukan posisi dan memicu hasil anda.
- Anda perlu memilih batasan untuk menentukan posisi.
Pilih hasil
- Setiap kontrak binary memiliki hasil yang telah ditetapkan. Anda akan memperoleh hasil jika analisa tepat.
- Anda dapat memilih hasil dari $1 hingga $100,000. Pilihan hasil yang luas ini sangat ideal bagi trader kecil maupun besar.
Keyword www.google.com :
Posting Komentar